Breaking

Thursday, July 20, 2017

Blippar dengan aplikasi pengenalan wajah



Teknologi pemindaian wajah semakin maju. Blippar adalah sebuah aplikasi yang mampu mengungkapkan identitas seseorang hanya memindai wajahnya. Apalagi Blippar yang dibuat oleh perusahaan asal Inggris ini dapat dijalankan dengan Android maupun iOS dan dapat Anda unduh pada Google play store.

Aplikasi Blippar
Aplikasi Blippar dapat mengindentifikasi obkek dengan mengarahkan ponsel pintar anda kepada objek tertentu
Anda cukup mendownload aplikasi ini dari Google play store dan langsung bisa menjalankan nya. Hanya saja blippar saat ini masih menyimpan 370.000 data base tokoh masyarakat untuk saat ini. jika anda memindai wajah anda sendiri maka akan didekat kan pada tokoh yang ada di data base Blippar.

Sebagai contoh jika anda wanita, jika perawatan wajah anda dan wajah yang mirip artis terkenal seperti Krisdayanti misalnya maka anda akan disebut Krisdayanti.. atau artis lain yang mirip dengan wajah itu. Kecuali anda memang sudah masuk dalam database Blippar.

Begitu juga dengan pria, jika anda membidani wajah anda sendiri banyak tokoh yang muncul pada daftar nama. Jika anda sudah masuk daftar database Blippar maka anda juga akan dicocokkan juga dengan seseorang yang mirip dengan wajah anda dan anda bisa meregister wajah anda masuk pada database Blipper.

Contoh lain jika anda mengarahkan kamera hp anda dengan aplikasi Blippar tersebut pada sebuah meja misalnya maka akan bermunculan berbagai informasi berupa teks di HP anda.

Nah...jika anda pernah bertemu dengan seseorang disebuah tempat umum dan lupa namanya anda cukup mengarahkan kamera ponsel pintar anda ke orang tersebut maka akan muncul nama orang tersebut di layar ponsel pintar anda.



Tidak hanya dengan objek dengan langsung memakai kamera ponsel, dengan memindai dari foto di koran atau internet akan memberikan tingkat akurasi yang tinggi.

Jadi dengan aplikasi ini anda dapat menangkap " profil wajah anda" sendiri dan menyesuaikan dengan berbagai gelembung disekitar noggin dan memberikan cuplikan beberapa mood saat ini termasuk berbagai emoji, foto, tweet yang terbaru

Fitur seperti ini sangat tergantung kepada teman yang juga menggunakan aplikasi ini. Aplikasi ini telah digunakan oleh pengguna 500.000 anda pada bulan April 2017.
Aplikasi seperti ini sangat berguna bila ingin mengindentifikasi sambil mengambil konteks secara bersamaan.

Dengan menggunakan aplikasi ini juga nantinya pengguna juga bisa melihat profil wajah mereka dapat dilihat publik atau tidak dan tentu saja profil wajah mereka sudah masuk dalam database Blippar.

Lalu apa hubungannya dengan perawatan wajah? Aplikasi ini bisa saja digunakan jika anda ingin mencontoh wajah artis atau aktor dan tokoh yang anda sukai dan ingin mirip dengan mereka dan tentu saja bentuk wajah anda berpotensi mirip dengan wajah mereka. Anda bisa mendandani diri terutama dalam wajah sehingga mirip atau tidaknya menggunakan aplikasi Blippar.

Ambatish mata yang merupakan CEO dari Blippar mengatakan "ini adalah cara baru dan unik mempelajari tentang banyak orang dan menyenangkan"

Aplikasi ini yang baru diluncurkan ini masih versi Beta untuk kesemua pengguna Android maupun iOS. Dalam beberapa bulan kedepannya fitur tambahan akan diperluas sehingga lebih menyenangkan.
Walaupun aplikasi Blippar inovatif banyak mendapat kan kritikan karena berkaitan dengan privasi seseorang dan bisa mengancam privasi seseorang.

No comments:

Post a Comment

Silahkan berkomentar sesuai dengan topik. Boleh menggunakan teks jangkar tetapi blog/website mengenai Perawatan wajah